Fakta-Fakta Menarik Seputar Menara Eiffel - The Kolor Superman

Fakta-Fakta Menarik Seputar Menara Eiffel

Menara EiffelFakta-Fakta Menarik Seputar Menara Eiffel - The Kolor Superman akan berbagi sebuah informasi menarik dan penting untuk kamu seputar Menara Eiffel. Judul yang digunakan untuk artikel ini adalah Fakta-Fakta Menarik Seputar Menara Eiffel.

Fakta-Fakta menarik seputar menara Eiffel :


  • Menara Eiffel dirancang oleh arsitek bernama Stephen Sauvestre, bukan Gustav Eiffel. Gustav Eiffel hanya sebagai pemborong.
  • Pengarang novel Guy de Maupassant — yang membenci menara itu — selalu makan siang di restoran menara setiap hari. Ketika ditanyai mengapa, ia menjawab bahwa itu adalah satu-satunya tempat di Paris dimana dia tidak bisa melihat menara Eiffel tersebut.
  • Cat yang dibutuhkan untuk melapisi menara agar tidak berkarat adalah sebanyak 50 ton tiap 7 tahun.
  • Di puncak menara Eiffel pernah berkibar bendera Jerman, yaitu saat pasukan Jerman berhasil masuk ke kota Paris.
  • Lift yang dimiliki Menara Eiffel adalah lift menara pertama di dunia.
  • Total beratnya 10.000 ton, ya kira-kira sama kayak 300 truk.
  • Hanya memakan 1 korban pekerja.
  • Monumen berbayar yang paling banyak dikunjungi di dunia (200.000.000 pengunjung sejak pertama dibangun).

Sekian info Fakta-Fakta Menarik Seputar Menara Eiffel, semoga bermanfaat buat Anda :)