Tips Cegah Mendengkur Dengan 2 Posisi Tidur - The Kolor Superman

Tips Cegah Mendengkur Dengan 2 Posisi Tidur

Tips Cegah Mendengkur

Tips Cegah Mendengkur Dengan 2 Posisi Tidur - Tidur adalah salah satu aktivitas yang sangat penting untuk kesehatan manusia. Namun terkadang tidur mampu membuat Anda mendengkur dan tentu saja menimbulkan kejengkelan bagi mereka yang mendengkur dengan Anda.

Menurut beberapa penelitian kesehatan, posisi tidur mempengaruhi apakah orang tersebut mendengkur atau tidak ketika tidur. Berikut adalah posisi tidur yang mampu mencegah Anda mendengkur seperti dilansir dari boldsky.com.

Tidur terlentang

Tidur terlentang dengan memberikan beberapa bantal tambahan di punggung mampu membuat Anda berhenti mendengkur. Sebab hal ini bermanfaat untuk menyangga kepala Anda sehingga Anda tidak akan tidur dengan mendengkur dan mulut terbuka.

Tidur miring

Tidur miring juga bisa Anda lakukan untuk mencegah mendengkur. Bahkan bagi beberapa orang, cara ini merupakan hal yang efektif bagi mereka untuk berhenti mendengkur.

Selain menggunakan cara di atas, penggunaan nasal strip mampu membuat Anda berhenti mendengkur. Sebab plester ini berfungsi untuk meningkatkan aliran udara saat mengangkat bukaan lubang hidung dan menyediakan Anda posisi tidur yang nyaman sehingga Anda tidak mendengkur.

Sekian postingan menarik dengan judul Tips Cegah Mendengkur Dengan 2 Posisi Tidur. Terima kasih telah berkunjung bro sis, semoga postingan ini bermanfaat :)